Dalam artikel sebelumnya, kita sudah mengenali jenis-jenis kekerasan seksual di internet yang harus kita waspadai. Salah satu jenis kekerasan seksual yang marak terjadi adalah revenge porn, yakni penyebaran foto, suara/audio, video, atau ujaran yang berisi konten seksual milik seseorang tanpa persetujuan yang bersangkutan. Revenge porn sering kali dilakukan oleh pelaku untuk mengancam kekasihya sendiri, tujuannya …
Continue reading “Netizen: Apa yang Harus Dilakukan Jika Menjadi Korban Revenge Porn?”