10 Gim dan Aplikasi Paling Kontroversial di 2020

Tahun 2020 bisa dibilang menjadi tahun yang sangat berat bagi penduduk dunia. Bagaimana tidak, di tahun ini kita dipaksa bekerja, belajar, dan beraktivitas di rumah agar terhindar dari pandemi Covid-19. Berbekal segala sesuatu yang mengandalkan internet, kita terpaksa melakukan aktivitas yang biasanya kita lakukan dari rumah. Dari sini, beberapa aplikasi seperti Zoom, Google Meet, hingga …